Penerapan Data Mining dalam Proses Penerimaan Karyawan Baru pada Perusahaan Outsourcing (SDM) Dengan Metode C4.5 Menggunakan Aplikasi Weka

Authors

  • Rendi Saputra STMIK Widuri
  • Dimas Wijaya STMIK Widuri
  • Tanto Wijaya STMIK Widuri
  • Asrul Sani STMIK Widuri

Keywords:

data mining, decision tree, outsourcing

Abstract

Perusahaan outsourcing merupakan sebuah perusahaan yang menyajikan sebuah jasa ketenagakerjaan, dimana perusahaan ini sagat membantu bagi perusahaan–perusahaan besar yang cukup kesulitan dalam pengolahan sumber daya manusianya,melalui perusahaan outsoucing ini, penulis melakukan sebuah penelitian dalam mengolah sebuah data besar yang dimiliki perusahaan outsourcing untuk dapat mempermudah perusahaan dalam menentukan pola yang baik dalam penentuan karyawan baru. Dengan menggunakan data mining serta menggunakan metode algoritma C4.5 penulis melakukan sebuah uji coba perhitungan baik secara manual maupun system dengan alat penunjang aplikasi WEKA, penulis mendapati hasil dimana dari beberapa atribut yang digunakan didalam percobaan ini, maka didapati atribut dengan nilai tertinggi adalah berdasarkan atribut dari hasil tes dengan nilai 0,377526 dan didapati hasil dari pohon keputusan dengan beberapa kriteria dari atribut hasil tes yaitu berdasarkan dari nilai baik,cukup dan kurang.

References

Badan Pemeriksaan Keuangan. (2017). Undang Undang Tentang Ketenagakerjaan. Jakarta. Retrieved from https://peraturan.bpk.go.id/Home/Details/43013

Dea Fransiska, L. (2021). No TitlePENERAPAN DATA MINING DALAM MEMPREDIKSI PENERIMAAN PEGAWAI OUTSOURCING PADA PT. PLN (PERSERO) UP3 MEDAN UTARA MENGGUNAKAN METODE C4.5. Retrieved from http://repository.potensi-utama.ac.id/jspui/jspui/handle/123456789/4278

Eska, J. (2018). Penerapan Data Mining Untuk Prediksi Penjualan Wallpaper Menggunakan Algoritma C4. 5.

Han, J., Pei, J., & Kamber, M. (2011). Data mining: concepts and techniques. Elsevier.

Hijrah, H., Maulidar, M., & Adria, A. (2022). Analisis Perbandingan Aplikasi Data Mining Dalam Memprediksi Kualitas Kinerja Karyawan Menggunakan Metode Algoritma C4. 5. JATISI (Jurnal Teknik Informatika Dan Sistem Informasi), 9(2), 1655–1665.

Kamagi, D. H., & Hansun, S. (2014). Implementasi Data Mining dengan Algoritma C4. 5 untuk Memprediksi Tingkat Kelulusan Mahasiswa. Ultimatics: Jurnal Teknik Informatika, 6(1), 15–20.

Pujiono, S., Amborowati, A., & Suyanto, M. (2013). Analisis kepuasan publik menggunakan weka dalam mewujudkan good governance di kota yogyakarta. Data Manajemen Dan Teknologi Informasi (DASI), 14(2), 45.

Rahmawati, S., & Shalahuddin, S. (2017). Proses Seleksi Karyawan Baru Bagian Sales Pada PT Mitra Sukses Karya Bersama Bekasi. Jurnal Administrasi Kantor, 5(1), 99–106.

Saputra Rendi. (2022). Penerapan Data Mining Dalam Proses Penerimaan Karyawan Baru Pada Perusahaan Outsourcing (PT. Sahabat Dua Muda) Dengan Metode C4.5. STMIK Widuri.

Setio, P. B. N., Saputro, D. R. S., & Winarno, B. (2020). Klasifikasi Dengan Pohon Keputusan Berbasis Algoritme C4. 5. PRISMA, Prosiding Seminar Nasional Matematika, 3, 64–71.

Sulastri, H., & Gufroni, A. I. (2017). Penerapan data mining dalam pengelompokan penderita thalassaemia. Jurnal Nasional Teknologi Dan Sistem Informasi, 3(2), 299–305.

Swastina, L. (2013). Penerapan Algoritma C4. 5 Untuk Penentuan Jurusan Mahasiswa.

Downloads

Published

2023-06-20

How to Cite

Saputra, R., Wijaya, D., Wijaya, T., & Sani, A. (2023). Penerapan Data Mining dalam Proses Penerimaan Karyawan Baru pada Perusahaan Outsourcing (SDM) Dengan Metode C4.5 Menggunakan Aplikasi Weka. Jurnal Bidang Penelitian Informatika, 1(2), 65–74. Retrieved from https://ejournal.kreatifcemerlang.id/index.php/jbpi/article/view/101

Most read articles by the same author(s)